Si Kece Gramineae : Bambu

Belajar falsafah kehidupan yang berharga dari kehidupan pohon bambu :D
Memiliki akar yang sangat kuat tertanam di tanah. Sebagai latar belakang keluarga rumput-rumputan,perlu lima tahun untuk pertumbuhan akar barulah bambu akan muncul-Belajar membutuhkan waktu lama untuk mencapai tujuan, supaya ilmu kuat tertanam
Tanaman rumput spektakuler, bisa tumbuh hingga 30 meter-Bagaimanapun latar belakang kita, lebih SPEKTAKULER kalau kita bisa menjadi yang berbeda. Terus ekspresikan potensi diri.

Batangnya mampu bergoyang bersama terpaan angin kencang, namun dia tak pernah tumbang, karena punya akar yang kuat-FLEKSIBELITAS :D fleksibel aja yuk, hadapi masalah. Jangan cuma diomongin, tapi cari jalan keluarnya. Tidak terlalu gusar, tapi mampu menjadikannya pelajaran.

Anggota keluarga gramineae yang spesial. Terdiri dari sejumlah batang yang tumbuh bertahap. Mulai rebung, batang muda, dan batang dewasa, batang berbuku dan beruas tapi berdinding keras, cocok buat arsitektur. Selain itu, anggota gramineae ini hampir keseluruhan hidupnya dapat dimanfaatkan-SPESIAL dan Menebar MANFAAT bagai lingkungan sekitar, karena "Khairun Naas Anfa'uhum Linnaas"

‪#‎sph‬ ‪#‎offeringA‬ ‪#‎PendBiologiUM‬ ‪#‎Quotekeren‬ ‪#‎terusmenginspirasi‬
‪#‎semangatbelajar‬ :) ‪#‎savenature‬

Comments

Popular posts from this blog

Tentang Kamu

I Hear Your Voice (2)

Ilmu di Setiap Langkah Kaki